Pilih PPG FKIP UHAMKA untuk Sertifikasi Guru Masa Depan!
Profesi Guru saat ini menjadi profesi penting pada proses pembangunan sumber daya manusia di Indonesia. Guru merupakan ujung tombak sistem pendidikan. Terlepas dari belum mampunya pemerintah menyediakan pendidikan gratis bagi seluruh rakyat Indonesia, dengan masih adanya lembaga pendidikan negeri dan swasta, namun pendidikan guru saat ini menjadi perhatian utama pemerintah, terutama pada aspek pendidikan profesinya.…
Continue Reading