INFORMASI PERPANJANGAN PENDAFTARAN PPG PRAJABATAN GELOMBANG 2 TAHUN 2022
Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh, Merujuk pada surat Pengumuman Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan (Ditjen GTK) Nomor : 6734/B/GT.00.02/2022, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, dengan ini kami informasikan bahwa: Masa pendaftaran Mahasiswa Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan Gelombang 2 Tahun 2022 diperpanjang sampai dengan tanggal 30 September 2022 pukul 23.59 WIB. Bagi pendaftar yang belum…
Continue Reading